Sebuah masjid terbesar di kota tempat saya lahir, Masjid Taqwa.
Dulu, masjid ini tak sebagus sekarang. Masih banyak pedagang kaki lima berjualan di depan gerbang masjid.
Masjid Taqwa direnovasi sampai memakan waktu setahun lebih. Kini, masjid Taqwa bukan hanya sebagai tempat ibadah saja. Tapi, juga sebagai tempat yang indah untuk bersantai dan foto ria.
Share This :
comment 0 komentar
more_vert